Malam ini aku ingin
tidur dalam pelukan rembulan
sinarnya menghangatkan
redupnya tak membuatku menggigil
Kujumpai lagi malam ini
Sejak puisi terakhirku dilantunkan ibu
Sesaat sebelum tertidur
Syair-syair itu kini bernyanyi
Di antara ketakutanku yang bersemayam jauh di dalam
sangat dalam, kelam, gulita
Angin sangat pendiam
malu-malu meniupkan cuplikan gurindam pengharapan
Baca juga: Sop Purnama
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI
Baca juga: Mamaku Penyair
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!