Mohon tunggu...
Agus SA
Agus SA Mohon Tunggu... -

Belajar menuliskan apa yang ada di pikiran, menyaringnya, dan menuliskan kembali dalam bahasa lisan maupun tulisan dengan harapan banyak yang mendapatkan manfaat dari tulisan tersebut.

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Ringkasan singkat : Kewajiban atas penggunaan library berlisensi Apache 2.0 dalam aplikasi (free/komersial)

19 November 2012   07:15 Diperbarui: 24 Juni 2015   21:04 224
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sering bertanya-tanya, kalau membuat aplikasi komersial dan diantara library yang kita gunakan itu ternyata berlisensi Apache 2.0, apa yang mesti kita lakukan terhadap program kita.


Contoh paling gampang adalah jika kita ingin membuat aplikasi berbasis android dengan menggunakan library resmi dari FB yang ada di Github. Ternyata library ini menggunakan lisensi Apache 2.0.


Hasil pencarian di internet akhirnya mendapat kesimpulan sementara yang tentu nanti bisa diperbarui. ada dua hal yang utama kita lakukan yaitu :

Harus meletakkan file lisensi apache 2.0 di source (masih belum jelas, apakah perlu juga dalam distribusi binary?)

Harus menyebutkan penggunaan library berlisensi apache 2.0 dengan jelas ( kalimat bahasa inggrisnya : "to show clear attribution")


Nah bagian ke-dua bisa dilakukan dengan beberapa cara, diantaranya:

Membuat semacam halaman kredit / about, yang menyebutkan penggunaan library berlisensi apache 2.0

Membuat splash screen yang ada penyebutan penggunaan library

Menyediakan satu textview / label di halaman depan.


demikian, semoga bermanfaat.


----

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun