Mohon tunggu...
Agus Joko Sulistya
Agus Joko Sulistya Mohon Tunggu... Pelaut - Silent Rider

Mencoba menjadi manusia pembelajar

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Kenangan Desember

16 Desember 2024   18:29 Diperbarui: 16 Desember 2024   18:29 17
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Desember kembali datang 

Kenangan itu harus kembali diulang

Wajahnya masih terbayang jelas

Wajah dengan kerut hasil tempaan hidup

Rambut ikalnya yang kala itu makin menipis dan mulai kelabu

Dulu sosok itu sangat aku takuti

Kerasnya hidup membuatnya kaku

Diamnya justru aku takutkan

Tak ada diantara kami yang berani mendekati diamnya

Tak ada peluk hangat pada kami lima anaknya

Dulu aku masih tak tahu

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun