Pertamanyasaya tidak ambil pusing ketika ada berita heboh kedatangan RajaSalman bin AbdulAziz al-Saud yang lebih dikenal dengan Raja ArabSaudi tersebut ke Indonesia, sebab dalam benak saya itu hanyapertemuan biasa antara dua Negara yang sudah bersahabat sejak lama.Adalah masa pemerintahan Soeharto yang mampu mencairkan hubunganIndonesia-Arab Saudi yang pernah renggang dan di masa pemerintahanSoeharto pula, kala itu Raja Arab Saudi yang dipimpin oleh RajaFaisal bin Abdulaziz al Saud berkunjung ke Indonesia di tanggal 10Juni 1970. Sehingga tidak heran apabila kerajaan Arab Saudi merasakangen dan ingin berkunjung kembali ke Indonesia, apalagi tercatatsetiap tahunnya sangat begitu banyak warga Negara kita yang melakukankunjungan ke Arab Saudi, baik itu dari segi penyelenggaraan Haji,jadi tenaga kerja asing, maupun berwisata ke Arab Saudi.
Namun,belakangan ini ternyata dari berbagai sumber berita terpercaya, RajaArab Saudi datang ke Indonesia tidak hanya berkunjung biasa, banyakhal yang akan dibicarakan dan dilakukan di Indonesia, menurut catatanperjalanan raun-raun Raja Arab Saudi tersebut ke Negara-negara ASEAN,Indonesia-lah Negara yang paling lama kedua setelah Maladewa yangbakalan dikunjungi. Bayangkan, dari tanggal 01 Maret hingga tanggal09 Maret Raja Salman dan rombongannya akan berada di tanah air,selain kunjungan yang sifatnya membangun kerjasama bilateral, juganantinya akan menghabiskan waktu liburan di Bali yang bakalanmenambah devisa Pulau Dewata.
KilasBalik Jokowi Berkunjung ke Arab Saudi
Tidakluput juga, King Salman datang ke Indonesia membawa 1500 orang,termasuk 10 Menteri dan 25 Pangeran serta mengadakan agenda-agendapenting, termasuk mempertajam kerjasama di bidang ekonomi denganmelakukan penanaman modal yang diperkirakan berjumlah US$25 miliaratau setara dengan 333 triliun rupiah. Wow, betapa pak Jokowi akanbisa dengan cepatnya menggenjot infrastruktur yang mangkrak dengandana segitu banyaknya?
Tetapifocus tulisan ini bukan pada kucuran dan kekayaan harta-benda yangdibawa atau yang bakalan dibagi-bagikan oleh King Salman. Focus sayapada gaya, kesederhanaan dan kesahajaan beliau sebagai raja di rajadi benua Arab sana maupun di dunia dan saat berkunjung ke tanah air.Ternyata cap raja yang kaya raya pasti sombong, beliau tepis dengankesederhanaan beliau mau berkunjung ke Indonesia di masa pemerintahanpak Jokowi. Kenapa baru dimasa pemerintahan beliau, King Salman barumau berkunjung? Kenapa setelah 47 tahun lamanya, baru sekarang KingSalman mau berkunjung?
Semuaitu jawabannya adalah karena pak Jokowi telah memulainya denganmengunjungi King Salman dua tahun yang lewat. Yah, tanggal 11September 2015, Jokowi beserta rombongan, Menko Perekonomian DarminNasution, Menlu Retno Marsudi, Bappenas Sofyan Djalil, Menteri ESDMwaktu itu Sudirman Said, Menteri Perdagangan waktu itu ThomasLembong, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, serta Utusan KhususPresiden untuk Timur Tengah Alwi Shihab berkunjung dan melakukanpertemuan bilateral dengan menghasilkan beberapa kesepakatan yangsangat krusial, terutama permohonan maaf dan pembebasan atas empatTKI yang akan menghadapi hukuman pancung.
Mungkininilah yang berbekas di hati King Salman, kinerja, persaudaraan,perdamaian dan ketangguhan Jokowi-JK dalam membangun Indonesiamembuat King Salman penasaran dan ingin terus merajut kerjasama diberbagai sector alias memperluas kerjasama yang dibangun di tahun2015. Disamping itu, fenomena Jokowi dan Ahok yang sukses membangunJakarta mungkin jadi pertimbangan King Salman untuk berkunjung keIndonesia. Tetapi sekali lagi, ini hanya rekaan saja ya!
KunjunganKing Salman
Akhirnyatanggal 01 Maret 2017 hari yang bersejarah itupun datang. King Salmanbersama rombongan yang super besar itu datang ke Indonesia dandisambut langsung oleh Presiden Jokowi bersama dengan Gubernur DKIyang disangkakan berbuat noda agama di Bandara Udara Halim PerdanaKusuma sekitar pukul 12.30 Wib. Berita kehebotan pun tersebar luasbaik di media televise maupun media cetak dan elektronik memberitakansoal kedatangan King Salman ke Indonesia dalam jangka waktu yangcukup lama dan disambut oleh Jokowi-Ahok di tangga pesawat KingSalman yang bertuliskan “GodBless You”.
Sebelumnya,tanggal 28 Februari 2017 kita kembali disuguhkan oleh dagelan politikbertajuk “Sidang Penistaan Agama” buat Ahok edisi 12 yang kembalidi gelar di auditorium Kementerian Pertanian (Kementan), Jalan RMHarsono, Ragunan, Jakarta dengan mendatangkan saksi sekelas RiziegSyibab yang lebih dikenal sebagai Ketua Dewan Pembina FPI untukmemberikan kesaksian tentang kasus yang menimpa Ahok. Dalam sumberberita tesebut, disebutkan bahwa setelah selesai bersaksi, RS tidakmau bersalaman dan berjabat tangan dengan Ahok maupun parapengacaranya. Padahal yang biasanya setelah selesai bersaksi, maka sisaksi bersalaman dengan seluruh unsur di persidangan. Tentunya inisangat aneh, kenapa? Ya taulah kita alasannya. Padahal, bersalamanadalah bentuk dari berteman, berkawan dan saudara.
Itukasus pertama, kasus kedua, tanggal 01 Maretnya, King Salman setelahturun dari pesawat, dengan senyuman khas dan kesederhanaannya relabersalaman dengan Jokowi dan Ahok. Sebagai seorang King yang sangatdisegani, seharusnya beliau memiliki otoritas sendiri untuk memilihsiapa yang mau diajak salaman, siapa yang tidak. Tetapi kitadisuguhkan pemandangan yang sangat enak ditonton baik di mediatelevise, elektronik, maupun secara langsung bagaimana cairnya,bagaimana eratnya persahabatan dua pemimpin besar di dunia, antaraKing Salman dengan Presiden Republik Indonesia di Bandara dan jugasaya kaget ketika King Salman tersenyum sumringah dan sangat eratberjabat tangan dengan Ahok yang notabene hanya seorang Gubernur DKI.Sangat kontras sekali dengan apa yang diberitakan kala seorang RSseusai persidangan tidak mau bersalaman dengan Ahok yang disangkakanmenista.