Mohon tunggu...
Agus PrasetyoNugroho
Agus PrasetyoNugroho Mohon Tunggu... Guru - Guru

Saya adalah seorang Guru dan saya suka mendengarkan hal-hal tentang sastra dan karya seni.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Puisi Akrostik "Pasti Mati"

28 Maret 2023   08:18 Diperbarui: 28 Maret 2023   08:36 165
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

PASTI MATI

Karya: Agus Prasetyo Nugroho

Palung hati membaca memori

Ajal mengetuk paling pelan

Setidaknya aku mengetahuinya

Tarian dan tangisan bersanding

Ingin secepat kilas dihapusnya

Mengingat mati

Adalah bukti keimanan

Tak bisa dipercepat maupun diperlambat

Itulah sabda Tuhan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun