Mohon tunggu...
Agung Kuswantoro
Agung Kuswantoro Mohon Tunggu... Administrasi - UNNES

Pengin istiqomah dan ingin menjadikan menulis menjadi kebiasaan

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Madrasah di Rumah (8): Semoga Istikamah

12 September 2022   02:26 Diperbarui: 12 September 2022   06:22 46
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Madrasah Di Rumah (8): Semoga Istikamah
Oleh Agung Kuswantoro

Suasana Madrasah tetap saya terapkan di Rumah. Tujuannya agar anak tetap semangat belajar bersama. Biasanya diawali dengan solat berjamaah, asmaul husna, dan materi.

Materi-materi yang diberikan adalah kitab-kitab yang ada di Madrasah, seperti 'aqidatul 'awwam; tarikhun nabi; akhlaqul lilbanin; fasholatan, dan kitab lainnya.

Semoga ikhtiar ini bisa memberi dampak kepada diri saya, keluarga, dan masa depan kita. Harapannya Allah selalu melindungi diri kita agar terus belajar ilmu-ilmunya. Amin. []

Semarang, 8 September 2022
Ditulis di Rumah jam 18.50 -- 18.55 WIB

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun