Mohon tunggu...
Agatha Felisitas Santoso
Agatha Felisitas Santoso Mohon Tunggu... Lainnya - XI - E - 02

Siswi SMA Kolese Loyola Kelas XI E Absen 02

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Fakta di Balik CRISPR di Film Rampage

14 September 2020   19:12 Diperbarui: 14 September 2020   19:15 155
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Terdapat sedikit kejanggalan dalam film Rampage mengenai dampak dari teknologi CRISPR ini. Dalam film ini, teknologi ini mampu menginfeksi hewan dan menimbulkan perubahan ukuran dan perilaku yang sangat tidak wajar. Tidak masuk akal jika CRISPR mampu menginfeksi serigala hingga menjadi monster raksasa bersayap yang mampu duri landak dari ekornya. 

Hal ini dikarenakan kegunaan dari teknologi CRISPR ini yang hanya untuk mengedit DNA dengan tepat dan direkayasa oleh para ilmuwan untuk menyembuhkan beberapa penyakit mematikan seperti kanker dan anemia sel sabit.

 Dari hasil analisa film yang telah dipaparkan, kita dapat petik kesimpulannya bahwa teknologi CRISPR ini akan menjadi sangat bermanfaat bagi kehidupan kita, karena mampu menjadi obat beberapa penyakit mematikan. Akan tetapi, apabila teknologi ini jatuh ke tangan orang-orang yang tidak bertanggung jawab maka akan menimbulkan dampak negatif yang sangat berbahaya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun