Mohon tunggu...
KKN MIT 18 Posko 19
KKN MIT 18 Posko 19 Mohon Tunggu... Editor - UIN Walisongo Semarang

Kuliah Kerja Nyata di Desa Manggungsari, Kec. Weleri, Kabupaten Kendal

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Pelaksanaan Rutinan Yasinan Dukuh Gondangan bersama Ibu-Ibu Setempat

11 Juli 2024   21:14 Diperbarui: 11 Juli 2024   21:23 215
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
KKN MIT-18 Posko 19 

Selasa, 9 Juli 2024
Yasinan merupakan sebuah tradisi rutinitas suatu kelompok masyarakat untuk saling berinteraksi satu sama lain. Interaksi antara manusia dengan manusia lainya, interaksi manusia yang masih hidup dengan manusia yang sudah meninggal, dan interaksi manusia dengan allah. Seperti kegiatan rutinan yasinan yang di laksanakan di dusun gondangan.

Rutinan yasinan ini adalah kegiatan yang di laksanakan  setiap satu minggu sekali, setiap malam rabu. Rutinan ini dimulai pukul 18.45 WIB sampai 20.00  WIB. Rutinan ini diikuti oleh ibu-ibu dusun gondangan berjumlah sekitar 60 orang dan 4 orang anggota KKN. Susunan acaranya mulai dari pembukaan, pembacaan yasin, tahlil, doa, dan sambutan. pembukaan , tahlil dan doa dipimpin oleh ibu anggota yasinan, pembacaan surat yasin di pimpin oleh salah satu anggota KKN, dan sambutan juga di sampaikan oleh salah satu anggota KKN.

Rutinan yasinan dilaksanaka bergiliran di rumah Masyarakat setempat. Dengan membacakan yasin dan tahlil kepada keluarga yang sudah meninggal kemudian di tutup dengan shodaqoh makanan.

Rutinan yasinan ini bertujuan untuk memberikan dampak sosial kepada masyarakat tua maupun muda bahkan anak-anak. Semua dapat kumpul  bersama dalam satu tempat tanpa memandang status apapun. Selain itu juga dapat dikatakan sebagai pusat musyawarah dan informasi dari segala permasalahan desa, seperti membahas permasalahan gotong royong, iuran, pusat pengajian, dan lainya.
Rutinan yasinan juga memberikan  dampak kerekatan dan keakraban di masyarakat.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun