Bekerja seperti ini tentunya kita harus dituntut serba bisa. Karena kita biasanya ikut orang atau ada orang yang menyuruh kita untuk menyelesaikan suatu pekerjaan. jadi, apapun pekerjaannya kita harus bisa menyelesaikannya. Tentunya, mental kita harus siap akan segala resiko. Untuk Upah juga tidak menentu karena Rezeki datang dari mana saja. Tapi tetap kita harus belajar dimanapun tempatnya.
Saran dan Kiat - kiat kehiduapn untuk Kuli Harian :
- Jaga kesehatan: Pastikan tubuh fit untuk pekerjaan berat.
- Pelajari keterampilan tambahan: Misalnya, keterampilan pertukangan, pengelasan, atau mengoperasikan alat berat untuk meningkatkan peluang kerja.
- Bangun jaringan: Kenalilah orang-orang di industri yang sering membutuhkan tenaga kerja.
- Menabung: Gunakan sebagian dari pendapatan untuk tabungan agar lebih siap menghadapi masa-masa tanpa pekerjaan.
Menganggur itu bukan nasib, Gengsimu saja terlalu tinggi :)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H