Mohon tunggu...
Adry Firmansyah
Adry Firmansyah Mohon Tunggu... Penulis - Executive Supervisor Content Writer
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Senior Content Writer S1 Komunikasi Univ Esa Unggul

Selanjutnya

Tutup

Artificial intelligence

Merry Riana dalam Wujud AI? Lawan Hoax dengan Konten Unik

7 November 2023   15:23 Diperbarui: 7 November 2023   15:41 152
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Pemilu 2024 kian dekat. Di era media sosial, penting bagi kita untuk bisa lebih bijak dalam menerima setiap informasi yang berkaitan dengan ini semua. Jangan sampai tahun yang seharusnya menjadi ajang pesta demokrasi untuk mempersatukan tapi justru sebaliknya memecah belah rakyat hanya melalui opini-opini yang keliru.

Berita bohong (Hoax) terus kian marak beredar di media sosial. Ditambah adanya teknologi Artificial Intelligence (AI) yang semakin mudah untuk diakses dalam membuat berbagai konten di media sosial. Seperti yang baru-baru ini beredar video pidato Presiden Republik Indonesia Jokowi berbahasa mandarin yang ternyata faktanya itu adalah sebuah berita Hoax.

Lalu, apakah AI menjadi ancaman? Ibaranya pisau, tergantung siapa dan untuk apa digunakan. Pisau bisa menjadi sebuah hal yang berguna ketika digunakan untuk memasak namun menjadi hal yang berbahaya jika digunakan untuk kejahatan. Begitu juga dengan AI, kecanggihan teknologi ini bisa menjadi hal baik jika digunakan oleh seseorang untuk menyebarkan inspirasi atau motivasi.

Seperti yang dilakukan oleh Miss Merry Riana, seorang Entrepreneur, Investor dan Content Creator ini dalam membuat berbagai konten yang tidak hanya menginspirasi tapi juga mengedukasi masyarakat tentang berita Hoax. Melalui konten terbarunya yang bernama 'Merry Story'. Miss Merry Riana menceritakan sebuah cerita inspirasi tentang seekor 'Kerbau Yang Malang' yang dikemas melalui teknologi AI

Melalui akun @merryriana yang telah ditonton oleh lebih dari 1,8 juta penonton dan disukai lebih dari 28,000 orang di Instagram. Berbagai komentar positif juga diberikan oleh orang yang telah menonton video ini, salah satunya seperti:

@yuanlarissa : "mantul banget sih kak, speechless

 

@rongslyandra_Ih : "bener banget. Bagus juga kontennya ditampilkan lewat AI"

 

@markusgunawan.st : "saat mendengar informasi hrs cari tau dulu kebenarannya, jgn ditelan mentah-mentah".

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Artificial intelligence Selengkapnya
Lihat Artificial intelligence Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun