Mohon tunggu...
ADIYANA ADAM
ADIYANA ADAM Mohon Tunggu... Editor - Dosen IAIN Ternate

Dosen IAIN Ternate,

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Queen of The Night

26 Maret 2023   10:48 Diperbarui: 26 Maret 2023   10:51 123
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dikenal dengan nama bunga Ratu tetapi orang sering menyebutnya dengan nama Wijaya Kusuma,.  Sudah sekian tahun kembang  ini tumbuh tepat dihalaman depan rumah, .Biasanya kembang ini hanya mengeluarkan kuntum bunga  sebanyak satu  atau dua tangkai  pada setiap musim kembangnya, tetapi kali ini, ada  12 pucuk bunga yang siap mekar dalam waktu semalam.

Diameter kembang ini sangat besar jika mekar dibandingkan dengan kembang yang sejenis lainnya, sehingga dapat dibayangkan jika dalam semalam terdapat 12 kuntum bunga  yang berwana putih mekar dalam waktu bersamaan dan menyebarkan aroma wewangian.halaman rumah rasanya seperti terang benderang karena kilauan warna putih dari wijaya kusuma. Keunikan kembang ini  hanya mekar dan mengeluarkan aroma harumya pada malam hari tepat pukul 12.00 malam., menjelang dini hari kembang ini mulai layu, dan pagi hari sepenuhnya layu , setelah itu tidak akan mekar lagi yang kemudian kita tidak bisa lagi meikmati keindahan kembang ini . Itulah sehingga  kembang ini dijuluki dengan sebut"  Queen of The Night" atau Ratu malam.

Jika  kita renungkan, proses mekarnya kembang ini hingga layu , adalah suatu pembelajaran bagi kita manusia , bahwa hidup ini  hanya sekali dan waktunya pun hanya sesaat, kecantikan dan kewahan dunia  akan segera berlalu jika telah tiba waktunya, pergunakan waktu kita sebaik mungkin.Hingga  jika  tiba saatnbya nanti kita akan meninggalkan hal yang bermanfaat kepada orang lain.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun