Pengertian Tasawuf dibagi menjadi 2, pertama, ajaran asli dalam islam. Tasawuf merupakan bagian dari ajaran islam. Kedua, tasawuf merupakan unsur luar yang terserap dan masuk ke dalam islam.
4 Variabel 5 Corak Tasawuf
1. Berdasarkan Sumber Tasawuf dibagi menjadi 2, yaitu:
   1. Qurani, artinya Tasawuf yang bersumber dari Al-Qur’an.
   2. Sunni, artinya Tasawuf yang bersumber dari Sunnah Nabi Muhammad SAW. Sunnah menurut bahasa artinya kebiasaan Nabi.  Sedangkan, menurut istilah adalah perkataan, perbuatan, ketetapan (Taqrir Nabi), perencanaan, dan kepribadian Nabi Muhammad SAW.
2. Berdasarkan Tujuan atau Akhlaki
   Akhlak muslim dibagi menjadi 3, yaitu:
- Mendidik
- Mengembangkan
- Menguatkan
3. Â Berdasarkan Metode (cara) atau Amali.
4. Berdasarkan Model atau Salafi ( Generasi Terdahulu).
5 corak tasawuf bersifat Terpadu cara pandangnya dengan Sistematik.
Inti Tasawuf dibagi menjadi 3, yaitu: