Tentunya hal yang perlu diperhatikan adalah terkait dengan Dominasi pembagian persentase keuntungan yang harus tertuang dalam Penjanjian Karya atau Kesepakatan Kerjasama dalam bentuk aturan apapun.
Beberapa ide dan Gagasan muncul dalam karya ilmiah tentang "Pengusahaan dan pengelolaan pertambangan mineral batubara menurut pasal 33 ayat (3) UUD Negara Republik Indonesia 1945 yang dibahas oleh Ivan Ferdiansyah dalam Disertasi Doktoral di Universitas Jayabaya (20/12/2022) dapat menjadi bahan rujukan sebagai bahan pertimbangan Pemerintah Indonesia dalam mengambil langkah strategis mengelola SDA secara Optimal yang kemudian dapat dipergunakan  sebesar-besarnya untuk kemakmuran rakyat.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H