Namun, adapun trapesium secara umum memiliki persamaan:
- Keempat sudutnya 360°
- Memiliki dua sisi yang sejajar
- Rumus keliling Trapesium:
a + b + c + d
- Rumus luas Trapesium:
 1/2 × (a+b) × t
LAYANG-LAYANG
- Sifat-sifat layang-layang:
- Memiliki dua pasang sisi yang sama panjang
- besar sudut keseluruhan sebesar 360°
- Memiliki dua garis diagonal yang saling berpotongan dan tegak lurus
- Memiliki satu sudut berhadapan yang sama besar
- Rumus keliling Layang-Layang:
Jumlah seluruh sisinya
- Rumus luas Layang-Layang:
1/2 × D1 × D2
BELAH KETUPAT
Sifat-sifat belah ketupat:
- Memiliki dua buah garis diagonal yang berpotongan dan tegak lurus
- jumlah sudut sebesar 360°
- Sudut yang berhadapan sama besar
- Memiliki dua simteri lipat
- Memiliki sepasang sudut tumpul dan sudut lancip
- Panjang kedua giagonal tidak sama panjang
- Rumus keliling Belah Ketupat:
Jumlah seluruh sisinya
- Rumus luas Belah Ketupat:
1/2 × D1 × D2
LINGKARAN
Sifat-sifat lingkaran:
- Memiliki satu titik pusat
- Panjang diameter sama dengan dua kali panjang jari-jarinyaÂ
- Tidak mempunyai titik sudut (Secara harfiah, lingkaran adalah kumpulan dari titik sudut tak terhingga)
- memiliki simetri putar tak terhingga
- Memiliki simetri lipat tak terhingga
- Rumus keliling Lingkaran:
2 × π × r  atau  π × diameter
- Rumus luas Belah Ketupat:
π × r^2
Sekian, semoga bermanfaat.
Terima kasih
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!