Dewasa ini yang perlu di perhatikan adalah pemberian Kodein terus menerus diberikan hingga penderita batuk lekas sembuh yang sebenarnya obat ini tidak perlu dilberikan jika anda berhenti merokok dengan begitu anda tidak lagi batuk. Perlu diwaspadai anda merokok dengan segudang bahaya dan konsumsi codein dengan efek samping yang berbahaya pula bukan mengobati mala memberikan efek yang lebih berbahaya. Berhentilah merokok.
Perlu diingat, merokok sama saja seperti menabung racun pada tubuh yang sedikit demi sedikit bisa menumpuk jika dilakukan terus-menerus. Dengan begitu, risiko menderita penyakit pun akan lebih tinggi pada masa tua.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H