Mohon tunggu...
ACT Tangerang Kota
ACT Tangerang Kota Mohon Tunggu... Lainnya - lembaga Kemanusiaan

lembaga yang bergerak di dunia kemanusiaan. membantu masyarakat baik dalam negeri maupun global. dukung terus aksi kemanuasiaan melalui Aksi Cepat Tanggap BSI 717 8888 115

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

ACT Salurkan Mushaf Al Quran ke Pelosok Tangerang

10 Juni 2022   11:49 Diperbarui: 10 Juni 2022   11:59 162
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pemberian Mushaf Al Quran Kepada Para Santri (dok. ACT)

Tangerang Kota - Aksi Cepat Tanggap (ACT) Tangerang Kota bersama dengan Masyarakat Relawan Indonesia (MRI) Kota Tangerang kemarin (08/06) telah menyalurkan mushaf Al Qur'an kepada puluhan santri di pondok pesantren Al Hikmah Daarusalaam, Kampung Garapan RT 001 RW 06 yang terletak di perbatasan Kota dan Kaupaten Tangerang. Al Qur'an yang digunakan oleh para santri disini kondisinya sudah rusak dan tidak layak untuk digunakan.

Suryanto selaku TIM ACT Tangerang Kota menjelaskan bahwa Al Qur'an yang dimiliki oleh santri di pondok pesantren Al Hikmah Daarusalaam sudah usang dan rusak "Al Qur'an disini sudah tidak layak untuk digunakan lagi, karena sudah usang dan rusak. Hari ini, kita salurkan bantuan sebanyak 75 Al Qur'an untuk santri-santri disini. Semoga dengan ini, santri bisa semakin semangat untuk belajar dan menghafal Al Qur'an." Kata Suryanto.

Pada kesempatan yang sama, pembina dan pengelola Pondok Pesantren Al Hikmah Daarusalaam yaitu Ustadz Widodo mengucapkan terimakash atas bantuan yang diberikan "Alhamdulillah, terimakasih telah mewakafkan Al Qur'an kepada santri di pondok pesantren ini. Semoga bantuan yang diberikan oleh para donatur ini menjadi berkah dan menjadi amal jariah." Ungkap Ustadz Widodo.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun