Mohon tunggu...
Achmad Zaidan Rafiysah Zaidan
Achmad Zaidan Rafiysah Zaidan Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Jakarta

Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Jakarta

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan

Kualitas Pelayana Publik di Halte TransJakarta Puribeta 2 Tangsel

14 November 2023   02:59 Diperbarui: 14 November 2023   12:14 143
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Berbicara menganai seputar pelayanan publik terkadang ada yang tidak menegetahui apa itu pelayanan publik padahal kita menjalani keseharian tidak luput dari pelayanan publik. Pelayanan publik ialah kegiatan atau rangkaian kegiatan dalam rangka pemenuhan kebutuhan pelayanan sesuai dengan peraturan perundang-undangan bagi setiap warga Negara dan penduduk atas barang, jasa, dan/atau pelayanan administratif yang disediakan oleh penyelenggara pelayanan publik yaitu setiap institusi penyelenggara Negara, korporasi, lembaga independen yang dibentuk berdasarkan undang-undang untuk kegiatan pelayanan publik, dan badan hukum lain yang dibentuk semata-mata untuk kegiatan pelayanan publik. 

Pelayanan publik terbagi menjadi 4 jenis yaitu : pelayanan administrasi, pelayanan barang, pelayanan jasa, pelayanan regulasi. Disini akan membahas tentang pelayan publik apa saja yang diberikan halte transjakarta puribeta 2 tangsel kepada pengguna transjakarta, khusus nya pengguna transjakarta yang menggunakan busway dari halte puribeta 2 tangsel. dan pelayaan ini termasuk dalam pelayanan jasa (Trasnportasi), analisis pelayan publik di halte transjkarta puribeta 2 tangsel dengan menggunakan 5 indikator :

1. Tangible (berwujud) berupa sarana fisik seperti, tempat parkir ruang tunggu. Dalam indikator ini pelayanan yang diberikan adalah  ada nya ruang tunggu tetapi kurang rapih dan bersih juga kurang nya tempat duduk di halte tersebut mungkin ini membuat para pengguna kurang nyaman. Kemudian parkiran yang sudah disiapkan cukup luas dan aman bagi pengguna yang membawa kendaraan, walaupun dikenakan biayaya parkir yang terkesan mahal yang membuat pengguna sedikit mengeluh. Tetapi sejauh ini pengguna masih merasa nyaman dengan pelayanan yang di berikan yang terkait pada indikator ini.

Parkiran yang berada dekat halte Trans jakarta Puribeta 2
Parkiran yang berada dekat halte Trans jakarta Puribeta 2

2. Reliability (kehandalan), dalam indikator ini pelayan publik tertuju pada satff, yang dimana melayani pengguna jasa transportasi menggunakan SOP dalam pelayananya dengan cermat dan professional, seperti memberikan arahan yang benar dan cermat kepada pengguna yang masih keliru pada arah tujuan, profesional nya satff dan petugas keamanan dalam menertibkan suasana yang ramai menjadi terkendali tidak terbawa emosi dengan pengguna yang terkadang bersikap kurang baik. Kemudian ketika pengguna ingin cek saldo atau isi ulang saldo menggunakan kartu elektronik itu cepat di bantu oleh staff  ditambah ketika pengguna yang gaptek dan tidak tahu cara pakai alat cek atau isi ulang saldo elektronik, tapi staff dengan ramahnya membimbing cara isi ulang atau cek saldo kartu elektronik milik si pengguna nya sampai selesai, ini menjadikan proses pelayanan menajdi lebih efektif dan membuat nyaman para pengguna transjakarta puribeta 2.

3. Responsivesness (ketanggapan). Dalam indikator ini staff halte puribeta 2 memberikan pelayanan dengan menaggapi setiap pengguna yang kedadapatan kendala (pembayaran, salah arah tujuan, tertinggal bus) dalam mengunakan jasa transportasi, juga memberikan solusi dengan cepat dan tepat dalam membantu pennguna yang kedapatan kendala tersebut. Semua keluahan pelanggan di respon oleh petugas dengan tanggap dan sopan.

4. Assurance (jaminan), Dalam indikator ini petugas kemananan dan staff memeberikan pelayanan berupa menjamin kepada pengguna jasa transportasi memberikan rasa aman nyaman dan bagi pengguna yang membawa kendaraan akan dijamin kendaraan yang terparkir di tempat yang disediakan terjaga dengan baik. 

5. Emphaty (empati), dalam inidikator yang terakhir petugas kemanan dan staff memberikan pelayanan dengan bijak, yang dimana melayani dengan ramah dan menghargai setiap konsumen nya apalagi pada pennguna yang tergolong (difabel, ibu hamil, lansia) yang dimana petugas keamanan dan staff memprioritaskan pelayanan nya dengan bijak kepada golongan tersebut. 

Pelayan publik yang telah terlaksanakan di halte transjakarta puribeta 2 tepat nya di tannggerang selatan, pelayanan ini sudah berproses baik namun staff- staff tetap dituntut untuk selalu meningkatkan keprofesionalan untuk memberikan kepuasan kepada penggunana dari jasa trasnportasi tersebut. Namun demikian ada beberapa keluahan yang perlu di evaluasi secara bijak  b.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun