Mohon tunggu...
Achmad Irfan
Achmad Irfan Mohon Tunggu... Administrasi - KAHMI (Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam)

Saya Suka membaca dan menulis tentang sosial,politik, Hukum, Ekonomi, Budaya

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Strategi Self Leadership ala Chris Lowney untuk Timnas U-19 Menuju Piala Asia U20 2023

14 September 2022   15:33 Diperbarui: 14 September 2022   15:39 172
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Timnas Indonesia U-19 dan  Official (foto: Kompas.com)

Piala Asia U-20 2023, mencuri banyak perhatian publik penggemar sepak bola Asia termasuk di Indonesia. Berdasarkan hasil undian grup kualifikasi Piala Asia U-19, Indonesia berada di grup F bersama Timor Leste, Vietnam, dan Hongkong. Indonesia terpilih jadi tuan rumah grup kualifikasi Piala Asia U-19, Stadion Gelora Bung Tomo di Surabaya menjadi tempat perhelatan kuallifikasi Grup F Piala Asia U-19. 

Terpilihnya Indonesia menjadi tuan rumah, membawa keuntungan untuk garuda muda, selain dukungan puluhan ribu suporter di stadion belum lagi pendukung timnas di belakang layar kaca. 

Peluang Indonesia untuk juara Grup F juga besar, apalagi diantara tiga rival satu grup  Vietnam yang paling berbahaya dan wajib diwaspadai, karena timnas muda Vietnam mempunyai teknik dan kolektifitas yang cukup baik serta mempunyai jam terbang yang tinggi. 

Untuk timnas Hingkong dan Timnas Timor Leste tidak boleh dipandnag sebelah mata, mereka bisa saja memberikan kejutan-kejutan yang tidak terduga. Timnas  muda Hongkong juga berpengalaman  melawan tim kuat dari Asia Timur seperti Jepang, Korea Selatan, China, Korea Utara. 

Coach Shin Tae Yong, mantan pelatih timnas Korea Selatan ini kualitasnya tidak diragukan lagi, dengan segudang pengalaman baik sebagai pemain maupun pelatih, membuat pecinta sepak bola tanah air menaruh harapan besar kepada mantan pemain Seongnam FC tersebut. Strategi Self leadership Ala Chris Lowney  menjadi cara jitu untuk lolos ke Pila Asia U-20 2023, dengan point berikut ini :

1. Kesadaran Diri

Kesadaran diri ini tidk hanya untuk pemain, tetapi juga  tim kepelatihan dan team official. Semuanya harus sadar bahwa kita semua memiliki kemampuan, menyadari kekuatan, kelemahan, kebutuhan emosi yang positif dengan satu tujuan yaitu menjadi yang terbaik.

2. Manajemen Diri

Manajemen yang dimaksud adalah setiap pemain dan official harus semangat  dan mendisiplinkan  diri sendiri dengn cara istirahat yang cukup, makan dan minuman yang bergizi, serta berlatih dan bermain dengan sepenuh hati.

3. Kesadaran akan Kebersamaan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun