Mohon tunggu...
Achmad Fawaid
Achmad Fawaid Mohon Tunggu... Wiraswasta - Belajar menganalisis sepak bola

Hobi menulis dan membaca seputar olahraga.

Selanjutnya

Tutup

Bola

Perbedaan Lionel Messi di PSG dan Argentina

27 Maret 2022   19:47 Diperbarui: 28 Maret 2022   19:47 918
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Keceriaan Lionel Messi dengan de paul SportsnetArgentina cheers for Lionel Messi in win over Venezuela

Lionel messi saat ini mengalami musim pasang surut di Paris Saint-Germain, penampilan nya di paris Saint-Germain sungguh berbeda jauh saat masih berseragam Barcelona. Menurut "dani alves lionel messi berada di Paris Saint-Germain tidak lah bahagia karena saat dia bermain dengan Paris Saint-Germain hatinya masih tetap untuk Barcelona karna dia masih sangat mencintai mantan clubnya tersebut. Menurut dani Alves dalam wawancara nya."

Di paris Saint-Germain lionel messi tidak mendapatkan support sistem yang baik dari pelatihnya Mauricio Pochettino, messi yang bermain sangat luar biasa di Barcelona dengan bermain di false nine dan didukung oleh pep Guardiola terbukti dengan pencapaian gol gol nya dan serta assist nya sangat fantastis bagi seorang lionel Messi yang memiliki postur yang tidak atletis sebagai penyerang tengah. Sementara di paris Saint-Germain lionel messi justru ditarik ke belakang sebagai playmaker, meski Pochettino menaruh lionel messi sebagai winger kanan akan tetapi saat membangun serangan messi justru masuk kedalam dengan sebutan false winger, kemudian ruang yang di tinggalkan messi tersebut di isi oleh Achraf hakimi untuk melakukan overlap. Dengan posisi baru nya di Paris Saint-Germain messi musim ini hanya mencetak 3 gol di liga dan 5 gol di UEFA Champions serta 11 assits nya yang dia mainkan bersama Paris Saint-Germain.


Dengan performanya yang ditampilkan oleh messi di Paris Saint-Germain yang mengecewakan, membuat seporter Paris Saint-Germain geram terhadap lionel messi  yang tidak bermain bagus dan Lionel Messi pun mendapat kan sorakan dari para fans psg yang kecewa terhadap Messi akibat gagal menghantarkan psg lolos ke perempat final UEFA Champions league setelah kalah dari real Madrid secara dramatis. Setelah mendapat kan sorakan dari para fans psg, menjelang Lawan as Monaco di liga, lionel messi yang melakukan sesi latihan tak terduga mengalami demam sehingga saat bertandang ke as Monaco lionel messi tidak masuk dalam rombongan psg tersebut dan parahnya lagi tidak ada kehadiran lionel messi di psg membuat serangan psg tidak berjalan baik dan selalu hanya mengandalkan shooting shooting tidak jelas yang membuat mereka kalah 3 gol tanpa balas.

Dalam wawancara rekan Lionel Messi di Barcelona "Thierry Henry mengatakan bahwa hadirnya lionel messi tidak merugikan psg justru saat messi tidak ada dalam pertandingan tersebut psg justru mengalami kekalahan sebagai fans seharusnya kita senang dengan messi yang membantu pencetak gol terbanyak psg mbappe, bukan malah mencemooh pemain terbaik dunia tersebut, tutur "Menurut Thiery Henry dalam wawancaranya.

Dalam jeda internasional Lionel Messi yang mengalami demam itu diluar dugaan sembuh saat kualifikasi piala dunia zona conmebol saat Argentina kedatangan tamu nya Venezuela, leo messi yang tampil di menit awal sekaligus sebagai captain tim bermain actraktif ,dalam permainannya dia (messi) beberapa kali melakukan manuver serta dribel dribel sukses yang mengecoh bek bek Venezuela dalam laga tersebut.

Messi yang meyumbang gol dalam laga itu menjadi perbincangan hangat setelah laga usai Argentina menang 3 gol atas Venezuela. Kemudian captain tim tenggo tersebut di wawancarai oleh reporter tentang masa depan nya di timnas Argentina Setelah world cup 2022 nanti, kemudian lionel messi mengatakan" saya tidak tahu untuk masa depan saya di Argentina saya saat ini senang sekali bermain di Argentina, saya sangat senang atas dukungan  yang luar biasa dari suporter jadi saya tidah tahu kedepannya" tutur dari pemain berusia 35 tersebut.

Bisa kita simpulkan bahwa lionel messi bermain di Paris Saint-Germain tidak bermain dengan hatinya melainkan hanya melakukan sebagai pemain yang profesional namun bila bermain di timnas Argentina lionel messi aura  kebintangannya nya sangat lah berbeda saat dia ditimnas dan di Paris Saint-Germain. Bisakah lionel Messi menjuarai world cup 2022 nanti di Qatar ,sekaligus gelar terakhir nya bersama timnas Argentina. patut kita nantikan kiprah messi di piala dunia nanti.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun