Mohon tunggu...
Achmad Asror
Achmad Asror Mohon Tunggu... Akuntan - Pelajar

Mahasiswa S1 Prodi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Islam Sultan Agung Semarang

Selanjutnya

Tutup

Financial

Jangan Belanja Game Melulu, Mari Buka Tabungan Saham

20 Januari 2019   04:05 Diperbarui: 20 Januari 2019   04:11 1146
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Screenshot Yuk Nabung Saham, Pilihan Perusahaan Sekuritas Kota Semarang

Pada Abad 21 ini perkembangan teknologi informasi dan komunikasi sangat luar biasa. Dalam bidang komunikasi, internet dan gadget hal ini juga menjadikan pembesaran salah satu "Pos Pengeluaran Individu Keluarga", mengingat komunikasi adalah kunci segala kesuksesan. 

Apa yang kita cari tinggal klik - Buka Google, Masukkan keyword (kata kunci) dan enter, maka didapatlah info yang kita butuhkan sesuai keinginan dan filter diri kita. Jaringan hingga sinyalnya pun sekarang terbilang sangat cepat.

Beberapa orang sangat menyukai hiburan tambahan yang disediakan dan ditawarkan berbasis internet. Banyak juga yang karena sangat suka main game membeli juga perangkat tambahan dan perangkat update untuk memenangkan game yang dimainkan guna memenuhi kepuasan bermain.

Sayang sekali jika perkembangan dunia yang maju ini membuat kita ketinggalan dan hanya menyisakan ketagihan akan hiburan. Kita juga perlu mengedukasi diri agar lebih aktual dan bermanfaat bagi individu lain di sekeliling kita. 

Misalnya dalam beberapa game online, kita harus merogoh kocek hingga +/- Rp 1.000.000,00 bahkan kadang lebih per tahun untuk membeli kelengkapan game yang lebih premium. Padahal jumlah uang sebanyak itu bisa untuk membeli 1 Lot (100 lembar) saham Bank BNI per  penutupan tanggal 19 Januari 2019, lho. Kesuksesan manajemen perusahaan yang kita beli sahamnya juga menjadi kesuksesan kita.

Saham BBNI Per Lembar, Penutupan 19/01/2019
Saham BBNI Per Lembar, Penutupan 19/01/2019
Ada banyak situs guna mencari informasi mengenai registrasi menjadi pemodal saham. Misalnya situs IDX Yuk Nabung Saham, disitu ada 7 Dashboard menu, adalah:

1. Mulai Investasi

2. Belajar Saham

3. Perusahaan Sekuritas

4. Inspirasi Investasi

5. What's On IDX

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun