Kegembiraan Semua orang yang sudah menahan haus dan lapar selama seharian. Maka kegembiraan senantiasa terpancar dari sikap dan kata.
Alhamdulillah untuk puasa hari ini lulus, mudah mudahan segala keikhkasan ibadah puasa ini diterima oleh Allah Ta'ala. Aamiin
Di sela sela kesibukan aktifitas pekerjaan di dapur pastry dalam nuansa bulan puasa. Ada semangat yang meningkat. Baik karena tingkat pekerjaan semakin banyak. Seiring para customer yang rame berkunjung.
Ya memang gorengan menjadi makanan populer sebagai tradisi di Indonesia apalagi ada cabe rawit muda menjadi sebuah kesegaran pemicu semangat.
Selamat berbuka untuk semua dari team dapur pastry thamra jakarta.
Salam berbuka untuk Indonesia.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI