Mohon tunggu...
abdus salam
abdus salam Mohon Tunggu... Guru - guru

Belajar mencintai negara sebagai bentuk pengabdian kepada Tuhan Yang Maha Esa

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Hidup Mulia Bersama Allah

9 Januari 2024   14:29 Diperbarui: 10 Januari 2024   11:05 55
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Setiap orang ingin hidupnya mulia baik di dunia maupun diakhirat namun tidak banyak orang yang dapat hidup mulia. Ada beberapa sebab mengapa orang gagal meraih hidup mulia , Ada orang yang belum mengerti cara untuk dapat hidup mulia atau ada yang sudah mengerti tapi belum mencoba untuk menerapkannya dalam kehidupan sehari hari, ada juga yang mencoba meraih hidup mulia namun berhenti ketika menghadapi tantangan dan rintangan untuk meraih hidup mulia.

Salah satu cara agar hidup kita mulia baik di dunia maupun di akhirat dengan terus belajar mendekatkan diri kepada Allah, ada hukum imbas yang kita kenal dekat dengan api kita akan merasakan panas karena api itu panas dan dekat dengan air kita ajkan merasa dingin karena es itu dingin dan kalau kita dekat dengan Allah yang Maha segalanya dan Maha Mulia kita akan merasakan sifat sifat ketuhanan dan kemuliaan.

Salah satu cara untuk semakin dekat dengan Allah kita berusaha seoptimal mungkin untuk melaksanakan apa yang diperintah oleh Allah dengan disertai keyakinan bahwa apa yang diperintah oleh Allah baik untuk kita dan berusaha menjauhi apa yang dilarang oleh Allah dengan keyakinan apa yang dilarang oleh allah tidak baik kalau kita kerjakan.

Dalam melaksanakan perintah Allah dan menjauhi larangaNya kadang tdk semudah yang kita bayangkan ada banyak goadaan, tantangan dan rintangan yang kita hadapi teruslah berusaha dan kalau kita gagal atau jatuh , bangkit dan teruslah berusaha sambil selalu memohon pertolongan Allah insyallah cepat atau lambat kemuliaan hidup dapat kita raih baik di dunia maupun di akhirat .

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun