Mohon tunggu...
KKN 08 Tempursari
KKN 08 Tempursari Mohon Tunggu... Guru - Mahasiswa

Kegiatan keseharian Masyarakat Tempursari

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Kegiatan Khotmil Qur'an bersama Warga Desa Tempursari

7 November 2022   22:47 Diperbarui: 8 November 2022   00:07 281
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tak semua orang tahu, salah satu waktu yang mustajab untuk berdoa setelah khatam Al-Quran. Doa tersebut merupakan satu di antara pintu-pintu untuk mendapatkan kelapangan dalam hidup. Dalam beberapa riwayat yang shahih, dalam kitab Abwab al-Faraj, karya Sayyid Muhammad bin Alwi AI-Maliky, disebutkan saat khatam Al-Quran rahmat Allah SWT turun. 

Imam An-Nawawi mengatakan, berdoa setelah khatam AI-Quran sangat disunnahkan.Karena itu, sangat ditekankan pula agar yang lain, selain pembaca itu sendiri, ikut menghadiri majelis khatam AI-Quran, agar juga mendapatkan keberkahannya pula. Jadi, keberkahan saat khatam Al-Quran bukan hanya bagi si pembacanya, tetapi juga bagi sernua yang menghadirinya. 

Karena itu, setiap orang yang dapat menghadirinya, sebaiknya jangan sampai kehilangan kesempatan yang berharga ini, dan memanfaatkannya untuk memohon kepada Allah SWT apa yang diinginkannya. 

Khotmil Qur'an merupakan kegiatan yang dilakukan oleh mahasiswa KKN IAI Syarifuddin dalam mengenang 1000 hari orang tua dari bapak eko dan juga untuk  meningkatkan keimanan dan ketakwaan terhadap Allah SWT. Harapannya Khotmil Qur'an sebagai sarana dzikrullah, memperkokoh iman  serta untuk menghidupkan syi'ar Islam dan mempererat silaturrahmi mahasiswa & masyarakat.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun