Pemain sepak bola disana banyak yang memiliki pekerjaan lain semisal tentara, nelayan, buruh dan lainnya. Menjadi tantangan bagi setiap pelatih untuk bekerja di timnas itu. Untuk mengumpulkan pemain ke timnas bukan perkara mudah karena pemain juga memiliki komitmen dengan pekerjaannya.Â
Pada 2019 yang lalu Indonesia juga pernah melawan tim asal Oseania yakni Vanuatu. Seperti Malaysia, Indonesia juga melawan pemain-pemain amatir dipertandingan itu. Indonesia dibawah pelatih Simon Mc Mennemy menang 6-0.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H