Mohon tunggu...
Abdul FeriEriyanto
Abdul FeriEriyanto Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Gemar mengamati media sosial

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Generasi Milenial dan Z Tolak Politik Uang

26 Februari 2024   11:00 Diperbarui: 26 Februari 2024   11:04 40
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Bentuk perlawanan generasi milenial dan Z terus menyuarakan anti money politik, beberapa spanduk terpasang di area ancol bahkan dipinggir jalan. Sebelum hari pencoblosan 14 Februari pada pemilu 2024. isu politik uang atau beli suara masyarakat Tengah ramai diperbincangkan contohnya di kabupaten Sarolangun beberapa penelusuran  kebanyakan mereka telah dijanjikan oleh peserta pemilu dan caleg untuk diberikan serangan fajar seperti salah satu di kecamatan dalam kabupaten Sarolangun bahkan warga telah dimasukkan ke daftar nama untuk ajarkan memilih salah satu caleg yang sudah diiming-imingi memberikan serangan fajar . "iya kami sudah pernah didatangi oleh tim sukses para caleg ada macam-macam ajakan dan janji-janji kami untuk diberikan duit serangan fajar " kata warga desa yang tidak mau disebutkan namanya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun