Mind Map ini berisi tentang "Cinta Kasih Manusia Dalam Kebenaran" Â yang berisikan pengertian Cinta dan Kasih, Unsur Cinta dan Kasih, Cinta siapa?, dan Kasih Sayang.
Mind map adalah diagram yang menyajikan data dan informasi secara visual, berbeda dengan peta konsep. Peta konsep adalah diagram yang mewakili hubungan antara konsep dan ide.Â
Perbedaan Cinta dan Kasih Sayang :
cinta dan kasih sayang adalah dua perasaan yang tidak bisa dipisahkan. Kasihsayang adalah langkah pertama menuju cinta. Sedangkan cinta adalah gabungan dari rasa kasih sayang, peduli, dan keinginan untuk memiliki seseorang. Kedua rasa ini pasti Anda miliki untuk kedua orang tua Anda.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H