Mohon tunggu...
Yuli s
Yuli s Mohon Tunggu... -

seorang istri, ibu dari tiga anak dan pendidik di SDN Bojong 02 Kawunganten Cilacap

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Yuk, Merancang Kelase

14 Juni 2014   16:14 Diperbarui: 20 Juni 2015   03:46 29
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Kadang membaca petunjuk atau ketentuan suatu pekerjaan disepelekan banyak orang. Termasuk saya dan beberapa teman peserta pelatihan online. Sehingga postingan kami di kompasiana diremove oleh admin. Ini menjadi pembelajaran bagi kami, betapa pentingnya membaca petunjuk. Bisa dibayangkan bila seorang pasien tidak membaca petunjuk atau aturan minum obat, bisa over dosis kan?

Di pelatihan online Mobile Learning dengan Kelase sesi 3 ini kami diajak untuk merancang sebuah kelas online dengan kelase. Ini tampilan kelase yang saya buat.

Di kelase setiap siswa memiliki akun, dan mendaftar sebagai peserta di kelas tersebut. Tampilan kelase yang mirip dengan facebook tidak akan membuat siswa asing.

Di sini guru ditantang untuk berkreasi membuat kelase untuk kelas yang diampunya. Diantaranya, merancang materi yang menarik dan bervariasi, bisa berupa bacaan, gambar, ataupun video pembelajaran. Merancang forum diskusi untuk menampung pertanyaan dan aspirasi dari siswa.

Tetapi saya masih bingung ketika ingin menampilkan opsi quiz. Beberapa kali masih gagal. Bagaimana cara menampilkan soal? Semoga Pak Gora dan teman-teman peserta pelatihan bisa membantu. Terimakasih.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun