Mohon tunggu...
Mukhlis Aminullah
Mukhlis Aminullah Mohon Tunggu... Fasilitator Masyarakat -

Peminat Masalah Sosial Kemasyarakatan.\r\nMenulis puisi sejak usia belia. \r\nSehari-hari bekerja sebagai Tenaga Ahli Program Pembangunan dan Pemberdayaan Masyarakat Desa di Bireuen, Aceh. Ketua DPC IPPMI Bireuen. menulis juga di: \r\n\r\n\r\nhttp://www.mukhlis-aminullah.blogspot.com/

Selanjutnya

Tutup

Puisi Artikel Utama

Derita Rohingya

20 Mei 2015   22:35 Diperbarui: 17 Juni 2015   09:17 40
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Rohingya, oh Rohingya
kemanakah mereka harus berlabuh?
ternyata orang-orang pemilik daratan
sangat sombong
dan tidak punya peradaban
bahkan Myanmar memusuhi mereka
Malaysia membiarkan mereka
Thailand membiarkan mereka
Indonesia membiarkan mereka
kita membiarkan mereka terluka
oh,
haruskah mereka mati di lautan
hanya karena mereka Rohingya?
haruskah mereka terusir dari negerinya
hanya karena mereka Rohingya?
haruskah ?
padahal Arakan itu tanah pusaka moyangnya
Arakan adalah warisan mereka
Arakan adalah milik mereka
Myanmar tidak punya hak disana
apalagi mengusir Rohingya

Rohingya, oh Rohingya
nasibmu hidup tanpa negara

Bireuen, 21 Mei 2015 mukhlis aminullah

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun