Mohon tunggu...
Shinta Ari
Shinta Ari Mohon Tunggu... Guru - Guru TK Aisyiyah Bustanul Athfal 4

Be your kind of beautiful

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Peranan Guru Dalam Mengatasi Anak ADHD di Sekolah

29 Desember 2023   13:31 Diperbarui: 29 Desember 2023   13:35 275
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto doc. istockphoto

Anak ADHD biasanya merasa sulit untuk mengendalikan impuls dan emosinya. Oleh sebab itu, guru perlu memberikan umpan balik  positif dan menghargai upaya yang dilakukan oleh anak, pemberian umpan balik positif dapat membantu anak ADHD membangun rasa percaya diri dan termotivasi dalam belajar.

Melibatkan orang tua dan ahli terkait

Dengan melibatkan orang tua dan ahli terkait seperti psikolog atau terapis dapat memberikan informasi tambahan tentang kondisi anak dengan ADHD dan dapat membantu guru dalam menyusun strategi pendidikan yang tepat serta beradaptasi dengan kebutuhan individu anak.

Itu adalah beberapa cara atau strategi yang bisa dilakukan oleh guru untuk membantu mengatasi anak dengan ADHD yang kesulitan belajar di kelas. Dengan terus memberikan dukungan kepada anak dalam menangani gejala ADHD yang dialaminya, anak bisa lebih bersemangat untuk bisa mengatasi segala kesulitan yang dia alami. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun