TUNGGAL Â PUTRA
Petenis kondang asal Spanyol Rafael Nadal yg masih belum sempurna pulih kesehatannya berhasil merebut kemenangan pertama di Madrid Open 2024.
Menghadapi petenis remaja berusia 16 tahun Darwin Blanch, Nadal sukses mengendalikan permainan dan menggilas Blanch dg skor telak 61 dan 60.
Di putaran ke-2, Nadal kembali harus menghadapi petenis australia unggulan 10 yg telah dua kali beruntun mengalahkannya di United Cip 2023 dan R32 barcelona 2024 seminggu yg lalu dg skor 75 dan 61.
Pertarungan ini merupakan ujian atas kesiapan Nadal dalam menghadapi french 2024 yg akan berlangsung mulai 20 Mei yang akan datang.
Seperti dilansir beberapa media, nadal mengatakan ia akan tampil di french open bila ia bisa bermain dg kondisi yang baik untuk bertanding.
Bersamaan dg laju Nadal 31 petenis non unggulan lain berhasil lolos ke putaran ke-2 untuk menantang 32 unggulan yg menang bye di putaran ke-1.
Mereka diantaranya :
Jakub Mensik, Matteo Arnaldi, Joao Fonseca, Luciano Darderi, Â Fabian Marozsan, Lorenzo Sonego, F. Auger-Aluassime, Denis Shapovalov, Borna Coric, Jack Draper, dan lain-lain.
TUNGGAL Â PUTRI
Petenis argentina maria lourdes carle membuat sensasi di putaran awal madrid open 2024 dg menundukkan juara us open 2021 emma raducanu dan unggulan 17 Victoria Kudermetova.
Carle kebabak utama melalui babak kualifikasi dg menyingkirkan dua petenis australia Taylah Preston 62, 75 dan Astra Sharma 63, 75.