Mohon tunggu...
292_Dhina Fadhilah Rachma
292_Dhina Fadhilah Rachma Mohon Tunggu... Psikolog - Mahasiswa

Mahasiswi psikologi UMM yang punya hobi menulis

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Pendidikan Karakter di SDN Tlogomas 1: Membentuk Dasar Kepribadian Anak Melalui Keterampilan Sosial dan Emosi

26 Agustus 2024   12:13 Diperbarui: 28 Agustus 2024   19:44 67
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Setelah permainan pertama selesai, siswa siswi masih bersemangat untuk permainan kedua. Permainan kedua akan masih menggunakan kartu sebagai media. Pada permainan kedua, siswa siswi akan memperagakan emosi yang telah disediakan pada kartu. Emosi tersebut berupa malas, bosan, takut, bersemangat, dan lain sebagainya. 

Pada permainan kedua, siapa yang menjawab dengan tepat maka akan mendapat poin dan mendapat reward. Fungsi dari reward ini sendiri yaitu untuk memberikan motivasi untuk anak-anak supaya dapat berpartisipasi aktif serta penguatan positif dalam kegiatan ini. 

 Dapat ditarik kesimpulan bahwa kegiatan pendidikan karakter ini sangat penting dalam membantu anak-anak beradaptasi dengan lingkungan sekolah, menjalin pertemanan, dan mengatasi frustasi dalam proses belajar. Keterampilan ini juga mendukung perkembangan empati dan pemahaman sosial, yang penting untuk membangun hubungan positif dengan guru dan teman sebaya. 

Dengan regulasi emosi yang baik, anak-anak dapat lebih efektif mengkomunikasikan kebutuhan mereka, mengelola konflik, dan mengatasi kekecewaan, yang semuanya berkontribusi pada pengalaman sekolah yang lebih positif dan produktif.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun