Mohon tunggu...
Nafisatul Khusna
Nafisatul Khusna Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa UIN Walisongo

senang menulis sesuatu

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Review Prodi Biologi di UIN Walisongo, Ada Apa Aja Yaaa?

1 Juli 2024   10:16 Diperbarui: 1 Juli 2024   10:20 96
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

HAI GUYSS.. kenalin aku adalah seorang mahasiswa semester 4 di jurusan biologi Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang. Aku masuk di jurusan biologi bukan tanpa alasan ya, tapi ini memang sudah minatku sejak dulu di bangku SMA.

Aku sangat menyukai pelajaran IPA terutama Biologi. Sempat bingung memilih jurusan apa ketika kuliah nanti. Alhamdulillah aku mempunyai orangtua yang membebaskan aku menentukan masa depanku. akhirnya aku memilih 2 jurusan di tes masuk SBMPTN  salah satunya adalah biologi di UIN Walisongo. Setelah pengumuman keluar aku dinyatakan di terima di jurusan biologi (murni), yang aku sangka dulunya adalah pendidikan biologi, Hehe :v

Setelah melalui berbagai rintangan dan cobaan, suka dan duka, senang dan sedih, aku berhasil melewati 4 semester dengan baik. Nah di sini aku mau membagikan pengalamanku selama kuliah di UIN Walisongo, terutama di jurusan biologi yaaa. lets gooww

1. Banyak Laporan Praktikumnya a.k.a LAPRAK!

Namanya juga biologi, pasti banyak praktikum yang wajib diikuti oleh mahasiswa, bahkan kalo tidak berangkat karena sakit harus ikut inhal di hari lain bersama kelas lain.  Yang lebih susah dari praktikum itu sendiri adalah laporan praktikumnya yang harus menulis tangan. jadi, yang mau masuk biologi harus siap dengan capeknya nulis tangan berlembar lenbar folio yaaaa

2. Sering Berinteraksi Dengan Hewan dan Tumbuhan

Sebagai jurusan yang dikenal dengan dunia alam, hewan adalah sahabat baik bagi mahasiswa biologi. Tak jarang kita harus berinteraksi dengan katak, tikus, ayam, burung, dll untuk dijadikan percobaan. selain itu, banyak sekali tumbuhan yang akan dipelajari yang bahkan kita tidak tahu namanya. tapi, juga jadi part terseru karena ilmu kita bertambah dengan mengetahu hal hal yang ada di sekitar kita.

3. Mempelajari Berbagai Hal dari Mulai Terkecil

 biologi termasuk ilmu yang merupakan cikal bakal dari ilmu pengetahuan lain. oleh karena itu, yang dipelajari masih bersifat umum jadi semua hal bisa dipelajari di jurusan biologi. dari mulai unsur terkecil dalam makhluk hidup sampai yang terbesar di alam semesta ini. 

mata kuliah yang dipelajari di UIN walisongo sampai semster 4 diantaranya seperti mikrobiologi, biologi sel, histologi, orchidologi, ekologi, etnobiologi,biologi herbal medis, genetika, fisiologi tumbuhan, sistematika tumbuhan dan sistematika hewan. ada banyak pilihan mata kuliah yang dapat diambil sesuai minat teman teman di sini.

4. Memiliki keterampilan laboratorium

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun