Mohon tunggu...
Blasius Mengkaka
Blasius Mengkaka Mohon Tunggu... Guru - Guru.

Guru profesional Bahasa Jerman di SMA Kristen Atambua dan SMA Suria Atambua, Kab. Belu, Prov. NTT. Pemenang Topik Pilihan Kolaborasi "Era Kolonial: Pengalaman Mahal untuk Indonesia yang Lebih Kuat" dan Pemenang Konten Kompetisi KlasMiting Periode Juli-September 2022.

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Konjungsi Fenomenal Bulan-Venus Hari Ini

6 Oktober 2024   12:58 Diperbarui: 6 Oktober 2024   13:10 35
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Konjungsi fenomenal Bulan-Venus dapat disaksikan di wilayah NTT dari saat Bulan terbit pada pukul  07:28 Wita sampai dengan Bulan terbenam pada pukul 20:23 Wita. 

Fase Bulan di 6/10/2024. Sumber gambar: Stellarium.
Fase Bulan di 6/10/2024. Sumber gambar: Stellarium.

Agar dapat melihat konjungsi Bulan-Venus dengan tepat, sebaiknya wilayah waktu Indonesia lainnya menyesuaikan dengan interval waktu Kupang. 

Berdasarkan hasil riset pribadi saya, perbedaan waktu EDT dengan waktu Indonesia adalah 12 jam. 

Dengan berpatokan pada limit waktu antara Bulan terbit sampai Bulan terbenam untuk wilayah Kupang, dapat dijamin ketepatan atau keakuratan. Hal ini didukung oleh data 3 foto dari 3 Aplikasi berbeda: Stellarium, SkyViewer dan Star Walk 2.

Sumber gambar:Google Indonesia
Sumber gambar:Google Indonesia

Bulan-Venus-Rasi Leo

Bulan sedang berkondisi pada fase Bulan sabit muda dengan 12% permukaan Bulan diterangi Matahari. Bulan masih ada dalam fase Waxing sabit. 

Sumber gambar: Star Walk 2.
Sumber gambar: Star Walk 2.

Bulan terbentuk dari pecahan puing-puing tabrakan Bumi dengan benda-benda langit di tata surya. Sehingga permukaan Bulan tampak padat, berbatu, berkawah dan berlubang.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun