Dan untuk budidaya ikan ini sendiri biasanya kita menunggu kehamilan ikan ini sampai telur yang ada didalam perut ikan ini matang dengan sempurna dan lama kita menunggu untuk matangnya telur tersebut berkisar 4 bulan atau lebih  dan saat ikan itu sudah siap untuk melakukan pemijahan yang harus kita siapkan yaitu kolam pemijahan yang sudah berisi ikan jantan yang agersif, dan menyediakan lidi dengan ukuran 1x3 meter dan di tempatkan di bawah pancuran air yang agak deras dengan tujuan ikan tersebut menempelkan telurnya di lidi tersebut dan apabila kita tidak mempunyai bahan lidi bisa di gantik dengan sabut kelapa yang di baut memanjang dan di ikat di setiap sisi.
Setelah ikan tersebut bertelur langkah selanjutnya adalah dengan melakukan pengangkatan telur tersebut dan di angin anginkan dengan bertujuan kering sebelum di bawa ke kolam penetasan, dan kolam penetasan sendiri tidak boleh mempunyai terlalu banyak volume air dan air itu sendiri bisa di ukur sampai di atas mata kaki.
Dan setelah semua ikan menetas langkah selanjutnya adalah dengan mengangkat lidi atau sabut kelapa tersebut dan setelah 3 hari ikan menetas bisa kita beri pakan dengan kuning telur, setelah ikan berumur 1-2 bulan ikan sudah siap di tebar di kolam pembesaran dan ikan tersebut sudah bisa di beri pakan pelet.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H