Mohon tunggu...
168_TB Muhamad Usulludin
168_TB Muhamad Usulludin Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Hobi membaca buku, kepribadian introvet tetapi harus tetap beraktifitas seperti orang-orang pada normalnya

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Bagaimana Pelatihan Menjadi Salah Satu Majunya Perekonomian

17 Juni 2022   06:03 Diperbarui: 17 Juni 2022   06:08 34
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Pelatihan ( Training ) merupakan suatu proses pendidikan jangka pendek yang menggunakan
prosedur sistematis dan terorganisir.
Pengembangan merupakan suatu proses pendidikan jangka panjang yang mempergunakan
prosesdur sistematis dan terorganisasi yang pegawai manajerialnya memperlajari
pengetahuan konseptual dan teoritis untuk mencapai tujuan umum.
Pelatihan merupakan suatu proses pembelajaran dimanan karyawan akan memperoleh
pengetahuan, keterampilan, pengetahuan dan sikap yang diperlukan perusahaan untuk
melakukan pekerjaannya dengan baik sehingga dapat mencapai tujuan organisaasi.
Pelatihan adalah tindakan peningkatan kompetisi keryawan untuk pekerjaan yang efektif di
masa depan.
Terdapat Jenis-jenis SDM antara lain:
- Pengembangan secara Informal
Usaha dan keinginan individu dari karyawan untuk melatih dan mengembangkan
individu dari karyawan untuk melatih dan mengembangkan individu dengan
mempelajari referensi yang berkaitan dengan pekerjaannnya.

- Pengembangan secara formal
Pengembangan secara formal, yaitu karyawan yang mendapatkan tugas untuk
mengikut program pelatiah pendidikan yang dilakukan oleh perusahaan maupun
dilakukan oleh lembaga lain.

Tujuan dan Pengembaangan Sumber Daya Manusia
- Peningkatan Produktifitas Kerja
- Efisiensi
- Menekan Tingkat Kecelakaan Karyawan dalam Menjalankan Pekerjaannya
- Pelayanan yang lebih Baik
- Moral Karyawan Akan Lebih Baik
- Menunjang Karier
- Pendukung Kepemimpinan
- Bertambahnya Kompensasi
- Meningkatkan fleksibilitas dari angkatan kerja
- Meningkatkan komitmen karyawan
- Mengurangi turn over dan absensi

Manfaat
1. Manfaat untuk Karyawan
ï‚· Membantu membuat keputsan dan pemecahan masalah yang lebih efektif
ï‚· Tanggung jawab dan kemajuan dapat dilaksanakan
ï‚· Mendorong dan mencapai pengembangan diri dan rasa percaya diri
ï‚· Mengatasi stress, tekanan, frustasi, dan konflik
ï‚· Meningkatkan pengetahuan kepemimpinan, keterampilan komunikasi dan sikap
ï‚· Meningkatkan kepuasan kerja dan pengakuan

ï‚· Meningkatkan keterampilan interaksi
ï‚· Memenuhi kebutuhan personal peserta dan pelatih

2. Manfaat untuk Perusahaan
ï‚· Memperbaiki SDM
ï‚· Mengetahui tujuan perusahaan
ï‚· Menciptakan kesan perusahaan yang baik
ï‚· Mengembangkan perusahaan
ï‚· Menciptakan iklim yang baik untuk pertumbuhan
ï‚· Menangani konflik di didalam perusahaaan

3. Manfaat dalam hubungan SDM
ï‚· Meningkatkan komunikasi
ï‚· Membantu Promosi
ï‚· Meningkatkan keterampilan interpersonal
ï‚· Membuat kebijakan perusahaan dan regulasi
ï‚· Meningkatkan kualitas moral
ï‚· Perubahan untuk menjadi tempat yang lebih baik

Pengembangan
Pengembangan menurut handokok (2014), pengembangan (development) karyawan yag dimaksud
adalah untuk memegang tanggung jawaba pekerjaan di masa yang akan datang. Pengembangan
karyawan bisa dilakukan secara formal maupun informal.
Sumber daya manusia dapat di definisikan sebagai semua manusia terlibat dalam suatu organisasi
dalam mengupayakan terwujudnya tujuan organisasi tersebut
Sumber daya manusia adalah potensi manusiawi sebagai penggerak organisasi dalam mewujudkan
eksistensinya, sumber daya manusia (SDM) adalah merupakan aset dan berfungsi sebagai modal non
material atau non finansial didalam menjadi potensi nyata (real)

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun