Mohon tunggu...
128 Zakia sabila
128 Zakia sabila Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

I am a student of international relations at the University of Muhammadiyah Malang, welcome and enjoy my writing

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Dinamika Politik Pemilu Kontroversial, Korupsi, dan Krisis Pemerintahan Nigeria

1 Februari 2024   15:45 Diperbarui: 1 Februari 2024   15:45 62
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Nigeria, secara resmi Republik Federal Nigeria adalah sebuah negara berdaulat di Afrika Barat yang berbatasan dengan Benin di sebelah barat, Chad dan Kamerun di sebelah timur dan Niger di sebelah utara. Pesisir selatan negara tersebut berada di Teluk Guinea di Samudra Atlantik.negara yang memiliki banyak sejarah dan budaya yang melimpah di dalamnya, Nigeria juga telah menjadi negara yang punggung dalam dinamika politik yang sangat kompleks,warga Nigeria yang merupakan etnis dan agama yang sangat beragam,adapun politik pemerintahan di negara Nigeria menobatkan kontroversi tantangan yang sangat signifikan. Seiring waktu berjalan , Nigeria telah menyaksikan kegiatan  pemilu yang telah terlibat dalam kontroversi , menghadapi tuduhan korupsi yang melemahkan fondasi pemerintahan , dan terlibat dalam krisis keamanan yang memicu tanggapan serius . Dengan banyaknya kasus kontroversial , skandal korupsi yang mengejutkan , dan meningkatnya pelanggaran keamanan , kita dapat melihat bahwa Nigeria tidak hanya berada dalam ranah politik tetapi juga berada dalam momen transformatif yang berpotensi mengarah pada pembangunan nasional . kompleksitasnya.nigeria sering kali mengalami kontroversi dalam pemilu,seperti di tandai dengan kampanye yang mengundang kebencian hingga melakukan kekerasan dalam pemilu,konflik yang sering terjadi dan bahkan sering terulang adalah kecurangan dalam memungut hasil sehingga menyebabkan bayak pihak yang non kontra pada 2023 pemilihan gubernur di warnai dengan kekerasan yang menantang terhadap dinamika politik negara tersebut,keberlangsungan proses pemilihan umum yang mereka lakukan salah satu aspek kritis yang mempengaruhi Masyarakat di banyak negara adalah kekerasan gejolak,pemilihan umum yang terjadi di lagos tersebut mencatat kekerasan yang mengakibatkan penundaan pemungutan suara hingga hari kedua,akibatnya Masyarakat melakukan serangan di tempat pemungutan suara dan melakukan ancaman.Masyarakat melakukan hal tersebut dengan dalih tidak puas dengan hasil pemilihan dan merasa proses yang di lakukan sangat tidak adil dan hal tersebut mendorong kemarahan hingga menghasilkan kekerasan yang terjadi.kejadian ini terjadi setelah 3 minggu setelah adanya pemilihan presiden yang kontroversial Dimana terdapat juga tuduhan kecurangan dan ketidakadilan. Dalam pemilihan presiden sebelumnya 2 kandidat calon nomor urut 2 dan 3 menyuarakan ketidakpuasan mereka dan berjanji untuk mengajukan banding hal tersebutlah yang membuat kerumitan situasi politik di Nigeria.dalam pemilihan gubernur juga menciptakan ketegangan antar kelompok etnis mereka menganggap adanya diskriminasi terhadap pemilihan berdasarkan identitas dan afiliasi partai mereka menganggap bahwa tidak adanya keadilan dan di prilakukan berdasarkan suku bangsa atau dukungan politik mereka.selain itu terdapat masalah keamanan juga menjadi penyebab meskipun mereka mempunyai Langkah-langkah keamanan yang di berlakukan serangan terhadap tempat pemungutan suara dan insiden yang sama dibeberapa wilayah menimbulkan pertanyaan yang serius seberapa efektifkah keamanan yang telah di sediakan.
Secara keseluruhan,pemilu di Nigeria 2023 mencerminkan betapa kompleksnya tantangan yang dihadapi dalam membangun system demokrasi yang sangat efisien seperti masih banyaknya Tindakan kekerasan,ketegangan etnis,dan reaksi Masyarakat yang harusnya perlu di pikirkan mendalam untuk mereformasi proses pemilihan agar tetap adil dan stabil tanpa adanya konflik yang akan terjadi.
Dinamika kestabilan politik di Nigeria tidak hanya menciptakan konflik dari pemilu yang kontroversial tetapi konflik politik juga berasal dari meningkatnya kasus korupsi yang terjadi,Nigeria merupakan saksi dari sejumlah kasus dan penyelidikan korupsi yang melibatkan penjabat hingga tokoh-tokoh politik.korupsi di Nigeria telah mencapai angka yang tinggi yang mengakibatkan kestabilan politik di Nigeria.seperti kasus karupsi yang menimpa Nigeria yang Dimana Nigeria merupakan negara penghasil minyak terbesar kasus tersebut  melibatkan mantan Menteri minyak Nigeria Diezani elison Madueke yang menjabat dari tahun 2010-2015  dia dihadapkan berbagai kasus korupsi dan pencucian uang. Beberapa tuduhan yang di sematkan pada nya melibatkan penyalahgunaan dana publik hingga menerima uang suap dari perusahaan minyak tersebut,bahkan jumlah uang yang cukup besar di salahgunakan dan terdapat beberapa asset seperti rumah mewah di negara lain yang di hasilkan oleh Elison Madueke dari korupsi yang dilakukannya,hal ini membawa dampak yang buruk bagi Nigeria, seperti Masyarakat disana akan tidak percaya dengan kratibilitas public dan cara kerja pemerintah nya mereka akan menganggap bahwa pemerintah tidak akan berkerja untuk kepentingan nasional melainkan untuk kepentingan,selain itu juga berdampak ke Nigeria yang tidak akan menjadi negara yang maju karena kestabilan politik yang belum stabil.korupsi merupakan alat yang menjerumuskan kerusakannya sebuah negara,Nigeria adalah negara yang memiliki Riwayat kasus yang banyak mengenai korupsi,hal ini juga berpengaruh pada hubungan internasiona yang Dimana negara lain akan cenderung tidak akan mau menjalin hubungan diplomatik, Negara-negara lain mungkin tidak ingin bekerja sama dengan Nigeria dalam proyek-proyek bersama atau perjanjian-perjanjian internasional. Ini karena mereka mungkin merasa risiko korupsi akan merugikan kerjasama tersebut atau bahkan merusak citra mereka di mata dunia.hal ini perlu di garis bawahi oleh system politik Nigeria agar berusahaan untuk melakukan pembaharuan untuk negaranya.selain masalah korupsi yang merajalela dinegaranya,Nigeria juga dihadapkan degan konflik krisis keamanannya yang Dimana kita tahu Nigeria merupakan negara yang kaya agakn budaya,etnis,dan agama didalamnya Negara ini menampung berbagai kelompok etnis dan agama yang hidup berdampingan, namun, ketegangan seringkali muncul sebagai hasil dari perbedaan tersebut. Konflik etnis dan agama dapat memicu kekerasan dan menjadi pemicu utama ketidakstabilan di berbagai wilayah.krisis keamanan di Nigeria ini membuat masyarakatnya hidup dalam kebencian dan saling menyerang satu sama lain,hal tersebut terjadi melalui beberapa faktor,dikarenakan kemiskinan yang mereka alami seringkali membuat mereka merasakan kekurangan,pengaruh sumberdaya yang lemah membuat mereka bersaing untuk mendapatkan kebutuhannya seperti tanah dan air hal itu juga berasal dari faktor kurupsi dan kegagalan pemerintahannya  dalam mendistribusikan sumber daya secara adil sehingga memperburuk ketidaksetaraan ekonomi dan menciptakan ketegangan antar etnis. Dan muncul Keluhan terhadap pemerintah yang dianggap tidak efektif atau tidak adil bisa menjadi pemicu konflik.
Keadaan ini dapat memaksa Masyarakat Nigeria  untuk terlibat dalam kegiatan ilegal atau ekstremisme sebagai cara keluar dari kemiskinan hal tersebutlah yang menciptakan dinamika politik di negara tersebut tidak stabil,jika konflik-konflik ini terus di pertahankan dan tidak di tangani oleh pemerintahannya akan memicu Nigeria menjadi negara yang penuh konflik hingga membuat negaranya dan masyarakatnya rusak,pemerinta yang memimpin Nigeria seharusnya harus melakukan perubahan nya untuk memajukan Nigeria menjadi negara yang aman untuk masyarakatnya,sepeerti membrantas korupsi,mengurangi kemiskinan,memperkrtas kestabilan keamanan disana,melalui beberapa Solusi yang mungkin di lakukan untuk mengurangi konflik konflik di atas:

1.*Melakukan pemilihan umum secara transparan,seperti harus  Meningkatkan transparansi  dalam sistem pemilihan dengan menerapkan teknologi dan proses yang memungkinkan pemantauan yang lebih baik,melalukan pemilihan dan tata cara kerjanya secara jujur dan seadil-adilnya hal tersebut akan membantu dan menambah kepercayaan warga sipil untuk mengikutsertakan melakukan pemilihan sebuah pemimpin untuk negara nya akan lebih maju.

2.*Fokus kepada Pendidikan disana,Pendidikan akan merubah suatu pemikiran seseorang dalam bertindak sesuatu,hal tersebut nantinya akan membuat perubahan pola pikir warga sipil disana untuk memikirkan terlebih dahulu apa yang harus mereka lakukan dan apa yang tidak boleh mereka lakukan.
3.*Pemberantasan korupsi seperti  Mewajibkan partai politik dan pejabat publik untuk secara terbuka melaporkan keuangan mereka.Menetapkan mekanisme untuk mengaudit dan memverifikasi laporan keuangan tersebut secara independen.memberikan dukungan terhadap  Lembaga-lembaga anti korupsi seperti EFCC dan memastikan idependensi mereka dari intervensi politik.

4. *Pembruan cara kerja pemerintah seperti menerapkan system politik yang efektif,memberikan aturan serta keamanan untuk Masyarakat agar selalu bertindak untuk memajukan kesejahteraan negaranya.

5. Jika system pemerintahannya akan semakin baik,Nigeria bisa menjalin hubungan bilateral dengan negara yang lain seperti melakukan diplomasi,investasi,join venture agar tujuannya untuk membentuk Nigeria yang lebih maju dan juga saling menguntungkan dengan negara lainnya.

Jadi mengatasi tantangan dinamika politik yang kompleks di Nigeria memerlukan waktu dan   pendekatan terpadu dan berkelanjutan yang melibatkan cara yang benar. Hanya dengan langkah-langkah ini, Nigeria dapat membangun fondasi yang kokoh untuk stabilitas politik, pengurangan korupsi, dan peningkatan keamanan, membuka jalan menuju perkembangan yang berkelanjutan dan inklusif.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun