Mohon tunggu...
1130022125 WULAN NYSA S
1130022125 WULAN NYSA S Mohon Tunggu... Perawat - Universitas Nahdlatul ulama surabaya keperawatan

Tetap semngat have fun

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Perawat Onkologi

22 Oktober 2022   18:30 Diperbarui: 22 Oktober 2022   18:32 236
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

PERAWAT ONKOLOGI PENDAMPING PASIEN KANKER DIMASA BERAT

Onkologi adalah ilmu kedokteran yang fokus pada penyakit kanker. Sementara dokter yang mendalami ilmu kedokteran onkologi disebut dokter onkologi.

Dokter Spesialis Onkologi juga sering disebut sebagai spesialis kanker. Seperti namanya, onkologi adalah cabang ilmu kedokteran yang diri dalam mendiagnosis dan mengobati penyakit kanker. Selain memberikan perawatan medis bagi seseorang yang sudah terdiagnosis kanker, Dokter Spesialis Onkologi juga dapat melakukan perawatan berkelanjutan pasca kanker dan melakukan pencegahan berbagai jenis penyakit kanker.

Jenis kanker yang dapat ditangani tergantung pada bidang yang ditekuni. Namun, secara umum bidang onkologi memiliki tiga bidang utama yang disesuaikan dengan perawatannya, yaitu onkologi medis, onkologi radiasi, dan onkologi bedah.

Perawat onkologi mempunyai peran penting dalam memberikan asuhan keperawatan berkualitas kepada populasi pasien yang berisiko tinggi.

-Tugas dan Tanggung Jawab mereka:

1) Pengkajian pasien : Memperhatikan status fisik dan emosional pasien, melakukan riwayat kesehatan, dan menilai pengetahuan pasien serta keluarga tentang penyakit dan pengobatan yang sedang dijalani.

2) Edukasi pasien : Memastikan pasien berpartisipasi dalam proses pengambilan keputusan, memahami diagnosis dan pengobatan, serta mengetahui apa yang harus dilakukan jika dalam keadaan darurat.

3) Koordinasi perawatan : Dokumentasikan perawatan yang diberikan, tetap berhubungan dengan pasien dan keluarganya melalui pengobatan melalui telepon, dan membantu dengan rujukan yang diperlukan.

4) Perawatan pasien langsung : Tak cuma mencakup pemberian kemoterapi, tapi juga mencakup pemeriksaan laboratorium, pemeliharaan pembuluh darah, dan pemberian obat-obatan.

5) Manajemen gejala pasien : Mengevaluasi kebutuhan pasien dan menerapkan tindakan untuk meredakan mual, muntah, nyeri, dan kelelahan yang dialaminya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun