Mohon tunggu...
Ella Kartika Sari
Ella Kartika Sari Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi

Mahasiswi KPI IAIN Kudus

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Wajib Disimak! Kumpulan Link Buku dan Jurnal Bermanfaat bagi Mahasiswa

11 November 2022   17:20 Diperbarui: 11 November 2022   20:54 651
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Moraref merupakan portal akademik yang dikembangkan oleh Kementrian Agama melalui Ditjen Pendidikan Islam Kementrian Agama yang dibangun guna mengembangkan publikasi jurnal ilmiah di lingkungan Perguruan Tinggi Keagamaan. Moraref menyediakan berbagai jurnal artikel yang bisa kalian akses secara online.

6.Garuda Kemendikbud (https://garuda.kemendikbud.go.id)

Garuda (Gerba Rujukan Digital) merupakan suatu situs penyedia referensi ilmiah Ilmiah yang dihasilkan oleh peneliti dan akademisi di Indonesia. Garuda menyediakan berbagai macam artikel dan jurnal ilmiah dengan tema yang beragam, mulai dari pendidikan, sosial, ekonomi, astronomi, dan lain-lain.  Garuda bisa diakses denagn mudah tanpa harus membuat akun terlebih dahulu.

7.DOAJ (https://doaj.org)

Directory of Open Access Journals (DOAJ) merupakan suatu situs ilmiah yang berisi berbagai jurnal dan artikel berkualitas dengan akses terbuka dari seluruh dunia. Caranya cukup mudah yakni dengan memasukkan kata kunci kalian akan cari dengan menggunakan bahasa Inggris, karena situs ini menyediakan artikel ilmiah internasional dalam bahasa Inggris. Setelah menemukan, kita bisa mengklik jurnal dan mengunduhnya.

Itulah tadi berbagai macam link penyedia buku dan artikel ilmiah yang bisa kalian akses dengan mudah. Selamat mencoba!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun