Tanah Karo. Kamis 01/06/2023.  Upacara Peringatah Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2023 di Kecamata Laubaleng berlokasi di halaman Kantor Camat Jalan Rakoetta Sembiring Brahmana Desa Laubaleng Kecamatan Laubaleng  Kabupaten Karo-SUMUT, penyelenggaran Pemerintah Kecamatan Laubaleng, bertindak selaku Irup (Inspektur Upacara) Camat Laubaleng diwakili Sekcam , selaku Danup (Komandan Upacara Serka Eddi Alim Ginting.
Serka Eddi Alim Ginting Babinsa Koramil 09/Laubaleng Kodim 0205/Tanah Karo dan rekannya diperintahakan  Danramilnya Kapten Inf Gandhi N. Hartanto untuk hadir menjadi petugas upacara maupun jadi peserta Upacara Peringatah Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2023 bersama unsur Fokompimcam Laubaleng dan Kades Perangakat Desa di wilayah binaannya yaitu di Kecamatan Laubaleng dan Kecamatan Mardinding,
Hadir dalam kegiatan Upacara Peringatah Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2023 Laubakeng, Sekcam Laubaleng dan ASN Pemerintah Kecamatan Laubaleng, Daramil 09/Laubaleng diwakili Batituud beserta Babinsa, Kapolsek Laubaleng dwakili Kanit Binmas kanit Binmas Iptu Dian Sinurayaah berserta personelnya, Para Kades dan Sekdes Kecamatan Laubaleng, Personel Damkar Laubaleng.
Kapten Inf Gandhi N. Hartanto Danramil 09/Laubaleng mengapresiasi Batuituud yang mewakili dirinya juga Serka Eddi Alim Ginting Babinsanya yang jadi Danup pada upacara peringatan Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2023, menjadikan rasa bangga bagi Pihak Koramil 09/Laubaleng karena anggotanya bias membantu pihak penyelenggara upacara sehingga pelaksanaannya berjalan khidmat, tertib dan lancar. (Bayu.W GATUBIMA)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H